Langsung ke konten utama

Perjalanan bersama Tapis Blogger menuju karya Nyata

Perjalanan bersama Tapis Blogger menuju karya Nyata

Tema : Aku dan Tapis Blogger 

Oleh Ani Nurdiana 

 

dalam benak, apa itu arisan ilmu,,," say,,, ikut aja , gratis kok ,,," sapa teman ku yang memberikan info ada arisan ilmu ,  setelah di pikir dibaca broadcast melalui whatsapp diperuntukkan bagi penulis pemula , waw,,, saya orang yang kepo dengan hal tentang penulis, aku tidak menyesal pastinya jika aku mengikuti arisan ini. 

 ingat sekali waktu itu hari sabtu, sebelum covid melanda tepatnya hari Sabtu, Tanggal 1 Agustus tahun 2019 setelah sepulang mengajar langsung saya menuju ke cafe tempat arisan kumpul, saya berangkat sendiri dengan niat saya ingin menambah ilmu dunia menulis. 


tidak asing dengan cafe ini, namun ini tempaat cafe sudah berbeda nama nya , menyusuri tangga menjuju ke lantai dua setelah diarahkan oleh waiterrs,terdengar pembawa berita sedang menyapa peseserta, " wahh,,, terlambat nih,,,"  PD ga ya,,, " , tepat didepan pintu saya melihat kondisi, peserta tidak hanya anak muda saja namun ibu ibu mudah juga terliat ada di ruangan, saya dorong pintu,,, dan disambut oleh panitia untuk menmpati tempat dudk nomer dua. .. 

wah rasanya nyaman sekali posisi ku saat ini. 

wah,,, ada NaqiyyaSyam , yang familiar di Tapisblogger yang sangat mengisnspirasi , wah kesempatan untuk berfoto bersama nih,,, 

                                                Foto :  bersama dalam acara Arisan Ilmu 


banyak ilmu yang dishare serta diskusi tentang hal menulis, dari forum inilah ,,, saya tau ada komunitas tapis blogger yang terus berkarya melalui tulisan dengan berbagai profesi , termasuk saya disini memilki profesi sebagai Guru, saya yakin hal dunia menulis tidak akan punah walaupun perkembangan zaman terus menjadi canggih. 

sepulang dari acara itu saya bertekad untuk menulis di BLog yang tak berbayar alias gratis,,,, bekal saya dari acara arisan ilmu itulah ,, saya membuka Tulisan dengan Say " hello " , dengan nama Blog "emtekabelajar" segala rutinitas materi saya  tuangkan ke tulisan ini , ditambah dengan masa Pandemi yang melatih saya menyampaikan materi salah satunya melalui tulisan yang saya kemas dalam blog. 

selang dua tahun saya memberanikan diri untuk menghilangkan Blogspot , sehingga menjadi "emTeKabeljar.id" , sampai titik ini saya tetap mengikuti perkembangan tapis blogger termasuk milad ke - 7 Tapis Blogger yang sudah di posting di media sosial instagram pada tanggal 27 Agustus 2023. 

dalam kesempatan inilah saya menceritakan  perjalanan menuju karya yang dikemas dalam blog , atau artikel online yang sudah berjalan sampai saat ini , perjalanan dimulai pada Arisan ilmu itulah ,, saya aktif melihat kegiatan Tapis Blogger, termasuk kegiatan peluncuran Novel Habiburahman El Zhirazy yang berjudul kembara rindu, waktu itu keterbatasan waktu yang mengharuskan berada di Sekolah,

                        foto : kegiatan dalam acara Peluncuran Buku "Kembara Rindu"


 sehingga mendapatkan cerita seru pada pada acara tersebut yang menghadirkan Tapis Blogger. tidak hanya acara seminar, ternyata Tapis Blogger mebuat  acara yang kuliah melalui Whatsapp dari tapis blogger bersama Wardah lampung. sampai sekarang harapan postif datang dari komunitas penulis tapis blogger. 

                        foto : acara kuliah Whatsapp bersama Wardah

yang paling asyik setiap kegiatan selalu menghasilkan Produk di media sosial pribadi, sehingga terlatih menulis dan menjadi momen perjalanan menulis. 

saat ini , saya mengejar cita cita membuat buku sendiri berkat komunitas ini, 

nah ,,, intip cover nya dulu ya,,,, 

                                                    foto : cover karya Ani Nurdiana 


trimakasih tapis blogger , tapis blogger menjadi Inspirasi penulis pemula menjadi penulis berkarya secara Nyata 

 Tulisan Ini diikutsertakan dalam lomba blog Milad ke - 7 Tapis Blogger 

@tapisblogger 



#LombaBlogTapisBlogger

#Milad7TapisBlogger

#TapisBlogger

#BloggerLampung

Postingan populer dari blog ini

Kumpulan pantun pengajar praktik /guru penggerak

  Kumpulan pantun pengajar praktik /guru penggerak angkatan 3 tahun 2021 Pergi ke pasar membeli itik Pulangnya membeli mangga Disini tempat pengajar praktik tempat orang hebat semua... Makan coklat di tepi pantai Tapi sayang bau terasi Kegiatan diklat telah usai Saatnya untuk beraksi Muncul virus dari Wuhan Jangan lupa menjaga kesehatan Empat hari kita berteman Tapi sayang belum berjabat tangan Nanam tomat di tanah miring Ke ladang bawa piring tetap hebat pembelajaran daring Walau pinggang jadi miring Pak tani menanam tomat Lahannya tanah miring Bapak/Ibu  tetap HEBAT Walau pembekalannya via DARING Ikan tenggiri bahan untuk buat tekwan. Makanan wong Palembang. Memang penjelasan Bu Dewi lembut dan menawan. Pasti kami akan ingat dan terkenang. Jika tuan Guru hendak silat berdebat Mari mencari ikan tapah ke Sungai Pawan Halo Ibu/Bapak Guru CPP GP yang sungguh hebat Mari kita sukseskan program GP ini demi Transformasi pendidikan. buah durian enak dimakan ditema

Polinomial metode substitusi dan metode Horner

Mencari Nilai Suku Banyak Menggunakan Metode Dan Metode Horner   Haii.. swmangat pagi Topik kali ini adalaahhhh…. tentang polinominal. Polinominal atau suku banyak memiliki berbagai macam metode dalam proses pencarian hasil dan sisanya. Dan 2 metode yang ada di polinominal adalah metode subtitusi dan metode Horner yang mana akan saya bahas kali ini. Pasti kalian akan merasa mudah dengan salah satu metode yaitu metode subtitusi.  Coba deh contoh soal dibawah ini...  selalu ada beberapa cara dalam menyelesaikan suatu persoalan yang diberikan. Oke langsung saja ke pembahasan mengenai polinominal. Polinomial metode substitusi dan Horner Metode Substitusi Persamaan suku banyak f(x) mempunyai bentuk yang umum seperti yang sudah dibahas sebelumnya. Nilai suku banyak pada titik x = k bisa diperoleh dengan mengganti nilai x dengan k lalu menghitungnya dengan cara aljabar yang biasa misalkan nilai polinomial dari  f(x)=6x³ + 43x² + 5x – 13 dengan x=-7.   Maka f(x)=6x³ + 43x² + 5x – 13   f(

Penerapan Pola Pikir Bertumbuh pada Kurikulum Merdeka

 Penerapan pola pikir bertumbuh dalam asesmen diharapkan membangun kesadaran bahwa proses pencapaian tujuan pembelajaran, lebih penting dari pada sebatas hasil akhir. kita sebagai pendidik diharapkan mampu menerapkan ide penerapan pola pikir bertumbuh, Ide-Ide Penerapan Pola Pikir  Bertumbuh (Growth Mindset) Pola pikir bertumbuh (growth mindset) digagas oleh Carol S. Dweck dari Stanford University. Seseorang yang memiliki pola pikir bertumbuh berkeyakinan bahwa kecerdasan dan bakat dapat dikembangkan seiring berjalannya waktu, usaha, dan belajar yang diikuti kesungguhan dan ketekunan. Sementara seseorang yang memiliki pola pikir tetap (fixed mindset), berkeyakinan bahwa kecerdasan dan bakat bersifat tetap, tidak bisa berubah. berikut uraian ide penerapan pola pikir bertumbuh a. Kesalahan dalam belajar itu wajar. Jika diterima, dikomunikasikan, dan dicarikan jalan keluar, maka kesalahan akan menstimulasi perkembangan otak peserta didik. b. Belajar bukan tentang kecepatan, tetapi tentang